Pegawai dan Mahasiswa UNISA Raih Prestasi di September 2017


Empat (4) Pegawai dan satu(1) mahasiswa Universitas ‘Aisyiyah  (UNISA) Yogyakarta, berhasil meraih prestasi di bulan September ini. Pegawai dari unsur dosen  yaitu Nurfitri Mutmainah, SIP., MPA (juara harapan karya tulis KESBANGPOL DIY 2017), Ade Putranto Prasetyo, MA dan Wuri Rahmawati, SP., M.Sc ( Best speaker COMICOS 2017) dan Ratna Yunita, M.Psi ( Pemenang kompetisi pengabdian masyarakat Leadership Mental Health System Indonesia 2017).
Pegawai dari unsur tenaga kependidikan yaitu Dhono Anggoro, S.Pd (Juara 3 administrasi akademik KOPERTIS Wilayah V DIY) dan finalis tenaga kependidikan Kemenristekdikti 2017.
Sementara itu mahasiswa Ilmu Komunikasi berhasil meraih juara favorit Putri Kampus DIY 2017.
Selamat untuk para juara! Semoga bisa menginspirasi dan memotivasi para pegawai dan mahasiswa UNISA lainnya untuk berprestasi.

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *