Entries by berita

Bioteknologi UNISA Gelar Workshop Pencegahan epidemiologi Penyakit di Masyarakat

Program Studi Bioteknologi Fakultas Sains dan Teknologi Universitas `Aisyiyah Yogyakarta mengadakan Workshop Molekuler di Laboratorium Parasitologi lantai 4 gedung B,  Jumat – Sabtu 29 – 30 November 2019. Workshop dengan tema “Deteksi Gen Pada Kalus Tomat Hasil Kultur in Vitro”, pelatihan ini dilaksanakan dalam rangka memasyarakatan keilmuan bioteknologi secara lebih mudah. Arif Bimantara, S.Pi., M.Biotech […]

UNISA Mengajak Pegawainya Membangun Karakter Lewat Pelatihan

Staf tenaga kependidikan di Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) mengikuti pelatihan Character Building yang diadakan oleh Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM), Rabu (4/12). Pelatihan dengan tema Character Building, Problem Solving and Decision Making diadakan untuk memberikan pengetahuan dan menambah motivasi tentang pengembangan karakter, seperti yang dikatakan oleh kepala biro SDM Yuni Purwati, S.Kep., Ns.M.Kep bahwa […]

Bentuk PPID dan Peluncuran Website Desa UNISA Gandeng Pemdes Girikerto

Universitas `Aisyiyah Yogyakarta menggandeng Pemerintah Desa Girikerto dalam launching Pejabat Pengelola Informasi di Desa (PPID) dan website Desa Girikerto, Kamis (5/12). Salah satu pokok permasalahan yang ada yaitu akses informasi yang sangat terhambat bagi warga desa. Padahal kebutuhan akses informasi sangat dibutuhkan warga untuk mengetahui banyak hal. Unisa merespon permasalahan tersebut dengan bentuk pengabdian, pengabdian […]

UNISA Yogyakarta Kembali Melaksanakan Monitoring dan Evaluasi oleh LLDIKTI Wilayah V

Penghujung tahun 2019, UNISA Yogyakarta kembali dikunjungi oleh LLDIKTI Wilayah 5 dalam agenda Evaluasi Kinerja Perguruan Tinggi Swasta WASDALBIN, Kamis (5/12). Agenda ini sebagai upaya untuk melihat perkembangan kinerja dari perguruan tinggi, Lembaga Layanan Dikti (LLDikti) wilayah V melakukan surveillance ke beberapa perguruan tinggi, salah satunya di Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta. Kesempatan kali ini UNISA dikunjungi […]

RECRUITMENT NERS RSKB HALIMUN JAKARTA SELATAN

RECRUITMENT NERS RSKB HALIMUN JAKARTA SELATAN Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh Dengan ini disampaikan kepada alumni UNISA bahwa Rumah Sakit Khusus Bedah (RSKB) Halimun membutuhkan sejumlah tenaga perawat, dengan kualifikasi: 1. Pendidikan minimal S1 Ners. 2. Sudah mempunyai STR. 3. Sudah mengikuti pelatihan BTCLS. 4. Jenis kelamin perempuan. 5. Belum menikah. 6. Mampu bekerja sama dalam tim. […]

Bakti Unisa Untuk Guru Pemeriksaan Kesehatan Gratis Untuk Guru

Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) menggelar pemeriksaan  kesehatan gratis bagi para guru yang bertemakan ‘’Bakti Unisa Untuk Guru’’, di Hall Baroroh Baried Unisa, Sabtu (30/11). Menurut Kepala Biro Humas, Kerjasama dan Protokol (BHKP) Unisa, Sinta Maharani, kegiatan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian Unisa kepada para guru dalam hal kesehatan sekaligus untuk  memperingati Hari Guru dan […]

RECRUITMENT BIDAN KLINIK DI GUNUNG KIDUL

RECRUITMENT BIDAN KLINIK DI GUNUNG KIDUL Assalamaualaikum warrahmatullahi wabarakatuh Dibutuhkan bidan sebagai pelaksana pelayanan kebidanan di PMB Bundarini alamat Pacungan Tepus Tepus Gunungkidul. Syarat single, lulus pendidikan min D3 bidan. Bersedia bekerja dengan sungguh sungguh. Fasilitas menginap,makan, gaji, libur maksimal 4 hari sebulan, difasilitasi untuk seminar dan pelatihan klinis. CP :081328635427. Demikian disampaiakn, atas perhatiannya […]

Beasiswa Ilmu Falak & Ilmu Astronomi 2020.

Beasiswa Ilmu Falak & Ilmu Astronomi 2020. Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh Hai kader muda Muhammadiyah ‘Aisyiyah dimanapun berada, ayo daftarkan dirimu dalam program Beasiswa Ilmu Falak & Ilmu Astronomi 2020. Program ini akan membiayai seluruh biaya studi S2 beserta tunjangan lainnya seperti seminar, penulisan tesis, dan biaya hidup bulanan. Program ini terbuka untuk semua jurusan (bisa […]

RECRUITMENT TENAGA KEPENDIDIKAN TETAP RS UGM

RECRUITMENT TENAGA KEPENDIDIKAN TETAP RS UGM Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh Diberitahukan kepada alumni UNISA bahwa ada RECRUITMENT TENAGA KEPENDIDIKAN TETAP RS Gigi dan Mulut UGM Prof Soedomo Persyaratan umum bisa dilihat pada unduhan yang menyertai pengumuman ini.. Pendaftaran dilakukan secara online mulai 25 November -2 Desember 2019 melalui https://rekrutmen.sdm.ugm.ac.id/ Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih. […]