Entries by berita

Mahasiswa Belanda Internship di UNISA Yogyakarta

Dua mahasiswa Fisioterapi (Ruben bouwmeester dan Max Teuwen) dari Fisioterapi Saxion University Holland melaksanakan kegiatan internship program di UNISA Yogyakarta. Kegiatan ini berlangsung selama 3 bulan (10 Agustus-10 November 2017). Menurut koordinator kerjasama internasional, Indriani., M.Sc ., program ini untuk memberikan gambaran tentang fisioterapi   di Indonesia, khususnya fisioterapi di Rumah Sakit, Puskesmas , komunitas dan […]

REKRUITMENT JIH

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh Diberitahukan kepada Alumni UNISA Yogyakarta bahwa ada rekruitment JIH Untuk 10 Ners.Bagi yang berminat silahkan mengumpulkan lamaran pekerjaan yang ditujukan ke Bagian SDM JIH. Adapun persyaratannya adalah sebagai berikut : 1. CV 2. Foto Copy Ijazah dan Transkrip S.Kep dan Ners 3. Foto Copy KTP 4. Foto Copy STR atau hasil UKOM/Sertifikat […]

UNISA Yogyakarta Meraih Akreditasi B

UNISA Yogyakarta Meraih Akreditasi B Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta berhasil meraih nilai B dalam akreditasi Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT). Hasil tersebut sesuai dengan keputusan yang dikeluarkan BAN PT nomor: 3566/SK/BAN-PT/Akred/PT/X/2017. Menurut Rektor UNISA Yogyakarta, Warsiti, S.Kp.,M.kep.,Sp.Mat. Hasil nilai B ini diperoleh berkat kerjasama semua pihak antara lain pimpinan, dosen dan karyawan, mahasiswa, […]

PEMBEKALAN ALUMNI PROFESI NERS DAN PROFESI FISIOTERAPI

Assalamualaikum warrahmatullahi wabbarakatuh Diberitahukan kepada alumni Profesi Ners dan Profesi Fisioterapi periode pelantikan 28 Oktober 2017, bahwa Biro Kemahasiswaan dan Alumni mengadakan pembekalan dan Perpisahan Alumni pada hari Senin,30 Oktober 2017 di Hall 4 Kampus UNISA Yogyakarta. Untuk Informasi Lebih lanjut bisa membuka unduhan yang menyertai pengumuman ini. Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih. […]

Mahasiswa UNISA Juara Nasional Lomba Dialog Interaktif

Peringatan hari sumpah pemuda 2017 diwarnai dengan prestasi mahasiswa Fakultas Ekonomi Ilmu Sosial dan Humaniora (FEISHUM) Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta.  Adalah  Anike Febriyani Nugraha, Sukanti (prodi Administrasi Publik), Aliefah Rachma Sarwedi (prodi Komunikasi) berhasil meraih juara 2 tingkat nasional lomba dialog interaktif  dengan tema ‘’demokrasi dan toleransi dalam bingkai Bhineka Tunggal Eka’’, pekan tri lomba […]

300 Siswa TK dan SD ikuti Edukasi Cuci Tangan di UNISA

Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta menggelar edukasi cuci tangan dengan tema ”tanganku bersih hidupku sehat” untuk siswa taman kanak-kanak dan sekolah dasar di Kampus UNISA Yogyakarta, Sabtu (21/10). Wakil Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan, M. Ali Imron, M.Fis, saat sambutan mengatakan bahwa tangan merupakan salah satu media yang sangat mudah untuk menularkan penyakit, sehingga perlu sekali dijaga […]

REKRUITMENT FUTURE CARE CLINICS SAUDI ARABIA

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh Diberitahukan kepada alumni UNISA bahwa ada REKRUITMENT FUTURE CARE CLINICS SAUDI ARABIA Interview di Surabaya, 8 November 2017 ( Khusus Putri). Yang sudah siap silahkan kirim CV in English ke WA 081336691813. Bagi yang ingin ikut pelatihan pembekalan di Malang tanggal 28,29,30 Oktober 2017 ( Ibu Santi WA:0895605798875 ) Informasi lebih lanjut […]

Hari Cuci Tangan Sedunia 2017

Hari Cuci Tangan Pakai Sabun Sedunia merupakan sebuah kampanye global yang dicanangkan oleh PBB bekerjasama dengan organisasi-organisasi lainnya baik pihak pemerintah maupun swasta. Hari Cuci Tangan Sedunia di peringati setiap tanggal 15 Oktober. Universitas ‘Aisyiyah  (UNISA) Yogyakarta sebagai kampus berwawasan kesehatan senantiasa menghimbau kepada seluruh civitas akademika untuk mengimplementasikan Perilaku Hidup Bersih Sehat (PHBS). Salah […]