Entries by admin

LPPM UNISA Yogyakarta Gelar Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat Menuju Society 5.0

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas `Aisyiyah Yogyakarta mengadakan Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2021 secara daring, Rabu (08/09). Adapun seminar tersebut mengusung tema “Peningkatan Kualitas Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Menuju Society 5.0 di era adaptasi kebiasaan baru”. Seminar dibuka dengan sambutan Rektor UNISA Yogyakarta Warsiti, S.Kp., Sp.Mat. Ia mengatakan era Society […]

Universitas Aisyiyah Yogyakarta Gelar Vaksinasi Untuk 6500 Orang Kerjasama dengan TNI POLRI

Universitas Aisyiyah Yogyakarta (UNISA Yogyakarta) kembali menggelar vaksinasi sebagai bentuk komitmen membantu pemerintah melakukan vaksinasi bagi masyarakat dan upaya memutus rantai penyebaran Covid 19. Kegiatan vaksinasi kali ini kerjasama dengan TNI POLRI dan Kementrian Kesehatan RI yang akan diselenggarakan pada 25-28 Agustus 2021. Kegiatan vaksinasi dengan kuota 6500 peserta untuk dosis pertama  rencananya akan dikunjungi […]

Tendik UNISA Yogyakarta Lolos Program Sertifikasi Kompetensi Teknis Dosen dan Tendik 2021

3 Tenaga Kependidikan UNISA Yogyakarta lolos Program Sertifikasi Kompetensi Teknis Dosen dan Tendik 2021 dari 3.381 orang pendaftar. Sinta Maharani lolos skema Pranata Humas Penyelia, Basit Adhi Prabowo lolos skema Programmer Database, serta Dewi Rahmawati lolos skema Supervisor Pengadaan Penyeleksian dan Penempatan. Jumlah calon peserta sertifikasi kompetensi dosen yang masuk ke tahap seleksi sebanyak 580 […]

Alat Ukur Kecemasan dan Perilaku yang Berisiko Terinfeksi Covid-19

Assalaamu’alaikum Bapak/Ibu Tim Layanan Dukungan Psikososial (LDP) Muhammadiyah Covid-19 Command Center (MCCC) membuat Alat Pengukur Kecemasan dan Alat Pengukur Perilaku yang berisiko terinfeksi Covid-19 Mari kita cek diri dan ajak anggota keluarga dan komunitas kita, apakah kita termasuk yang terpapar covid-19? Silakan klik tautan berikut untuk mengecek hasilnya: ✅ Tes Kecemasan: SIKEVID covid19.muhammadiyah.id/senarai-pandemi-covid-19/ ✅ Tes […]

,

Lowongan Staf Laboratorium UNISA Yogyakarta

Assalamualaikum wr.wb. Universitas Aisyiyah Yogyakarta membuka lowongan pekerjaan untuk posisi staf laboratorium prodi TRR, Fisioterapi dan TLM. Dengan mengajukan surat lamaran yang dilengkapi dengan CV, FC ijazah dan transkrip nilai (legalisir), FC KTP dan KK, pas foto berwarna (4×6), disertai sertifikat pendukung. Surat lamaran ditujukan kepada Rektor Universitas’Aisyiyah Yogyakarta, paling lambat 26 Februari 2020. Wassalamu’alaikum […]