Kemenristek dan Polda di Mataf UNISA
Universitas Áisyiyah (UNISA) Yogya menggelar pembukaan masa orientasi yang disebut Masa Taáruf (Mataf) Unisa 2016, Senin (19/9). Dalam Mataf itu mereka menghadirkan pembicara dari Kementrian Riset , Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristek Dikti) dan Polda DIY.